Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2012

Sejarah, Pemrograman & Distribusi LINUX

Gambar
Hari ke hari di penuhi oleh tugas..yah sekalian di print, mending sekalian juga saya berbagi. kali ini tugas Sejarah Linux dan Dasar - dasar Pemrogramannya. ^o^b Sejarah LINUX Linux adalah nama yang diberikan kepada sebuah sistem operasi komputer yang bertipe unix. Linux merupakan salah satu contoh hasil pengembangan perangkat lunak bebas dan sumber terbuka utama. Seperti perangkat lunak bebas dan sumber terbuka lainnya pada umumnya, kode sumber Linux dapat dimodifikasi, digunakan dan didistribusikan kembali secara bebas oleh siapa saja. Nama “Linux” berasal dari nama pembuatnya, yang diperkenalkan pada tahun 1991 oleh Linus Torvalds. Sistemnya, peralatan sistem dan puatajanya umumnya berasal dari sistem operasi GNU, yang diumumkan pada tahun 1983 oleh Richard Stallman. Linux telah lama dikenal untuk penggunaannya di server, dan didukung oleh perusahaan-perusahaan komputer ternama seperti Intel, Dell, Hewlett-packard, IBM, Novell, Oracle Corporation, Red Hat, dan Sun Microsystem

Sejarah dan jenis - jenis Motherboard

Gambar
Motherboard Motherboard pertama kali dibuat pada tahun 1977, oleh Apple untuk Apple II-nya. Sebagai informasi, dulu komponen-komponen komputer seperti seperti CPU dan memori ditempatkan di satu kartu tersendiri, dan dihubungkan dengan kabel-kabel. Tampilannya sangat ruwet. Karena sangat repot menghubungkan satu komponen PC dengan komponen lainnya, para pengembang produk komputer punya ide untuk membuat satu tempat khusus untuk menampung berbagai periferal komputer. Terciptalah suatu papan lebar yang berisis beragam slot sebagai tempat menyolokkan komponen-komponen PC. Papan itu dinamai motherboard. Pada pengembang awal dari motherboard adalah perusahaan Micronics, Mylex, AMI, Huppauge, Orchid Technology, Elitegroup, dan DFI. Selain itu, masih ada beberapa produsen moherboard lain dari Taiwan. Antara tahun 1980 sampai 1990, penggabungan beberapa fungsi periferal ke dalammoterboard mendorong pencitraan motherboard ke dalam bentuk yang makin ekonomis. Integrasi pertama yang dilakuka